TRIBUNPALU.COM - Kemenangan bersejarah bagi ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti di ajang prestisius, All England 2020 membuat para pecinta bulutangkis Tanah Air kembali berdecak kagum.
Sebab di laga final All England 2020 yang berlangsung di Arena Brimingham England, Minggu (15/3/2020) itu menjadi kemenangan pertama bagi Praveen/Melati di turnamen BWF Super 1000.
Setelah gagal di tiga turnamen pada awal tahun, kini Praveen/Melati kembali melakukan aksi-aksi apiknya saat melawan pasangan Thailand, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai.
Rival unggulan keempat itu dibuat kewalahan oleh smash keras Praveen dan defense kuat Melati di depan net.
• All England 2020, Gelar Bersejarah bagi Praveen/Melati
Meski sempat kecolongan di babak kedua, Praveen/Melati kembali tampil mendominasi di set penentuan hingga laga akhirnya dimenangkan dalam tempo 62 menit dengan skor akhir, 21-15, 17-21, dan 21-8.
Ekspresi kebahagiaan Praveen/Melati pun lagi-lagi berhasil mencuri perhatian.
Sebab, setelah kemenangan di French Open 2019 dan Denmark Open 2019 lalu mereka kerap dijodoh-jodohkan para pecinta bulutangkis.
Kini Praveen dan Melati pun menampilkan momen manis yang sama.
• Momen Kompaknya Praveen/Melati saat Tukar Raket di Rally Genting, Komentator BWF sampai Keheranan
Dirangkum TribunPalu.com dari berbagai sumber, berikut potret selebrasi kemenangan Praveen/Melati di All England 2020:
1. Pelukan selebrasi di tengah lapangan
"manis" - Google Berita
March 16, 2020 at 05:16PM
https://ift.tt/3d4QdTV
3 Potret Manis Selebrasi Praveen/Melati di Final All England 2020, Masih Sama Mesranya seperti Dulu - Tribun Palu
Bagikan Berita Ini
0 Response to "3 Potret Manis Selebrasi Praveen/Melati di Final All England 2020, Masih Sama Mesranya seperti Dulu - Tribun Palu"
Post a Comment