Kelezatan durian lokal Lemahabang Kabupaten Pekalongan no 1, berani diadu dengan durian musang king
TRIBUNJATENG.COM, KAJEN - Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, merupakan penghasil buah durian yang lezat.
Sejumlah desa di Kabupaten Pekalongan menghasilkan durian lokal yang rasanya tak kalah dari durian impor.
Satu di antaranya adalah Desa Lemahabang, Kecamatan Doro.
Desa Lemahabang mempunyai luas 1.150 hektare.
Ribuan pohon durian atau duren tertanam di sana.
Desa ini bisa ditempuh sekitar 30 menit dari alun-alun Kajen.
Ketika memasuki Kecamatan Doro, pengunjung akan disambut Tugu Durian yang mencirikan daerah ini merupakan penghasil buah tersebut.
Terdapat sejumlah lapak para pedagang durian yang menjajakan barang dagangannya.
Sejumlah durian lokal juga tersedia di lapak milik Baihaqi (42) di Desa Lemahabang.
"manis" - Google Berita
December 01, 2019 at 11:00AM
https://ift.tt/33wHXWY
Lezatnya Durian Lokal Lemahabang Pekalongan, Manis Agak Pahit, Berani Diadu dengan Musang King - Tribun Jateng
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Lezatnya Durian Lokal Lemahabang Pekalongan, Manis Agak Pahit, Berani Diadu dengan Musang King - Tribun Jateng"
Post a Comment